Pengertian Internet secara umum, ialah interconnection networking yang berarti semua jaringan komputer dihubungkan menggunakan internet protocol suite yang gunanya sebagai penyedia rangkaian internet dan yang paling terbesar yaitu internet. Sedangkan internet working adalah seluruh rangkaian dalam kaidah tersebut.
Node bisa berupa komputer, jaringan lokal atauperalatan komunikasi, sedangkan garis penghubung antar simpul disebut sebagaitulang punggung (backbone) yaitu media komunikasi terestrial (kabel, seratoptik, microwave, radio link) maupun satelit . Node terdiri dari pusatinformasi dan database, peralatan komputer dan perangkat interkoneksi jaringanserta peralatan yang dipakai pengguna untuk mencari, menempatkan dan ataubertukar informasi di Internet.
Dampak positif
- Media untuk mencari informasi atau data, perkembangan internet yang pesat, menjadikan www sebagai salah satu sumber informasi yang penting dan akurat.
- Kemudahan bertransaksi dan berbisnis dalam bidang perdagangan sehingga tidak perlu pergi menuju ke tempat penawaran/penjualan.
Dampak negatif
- Pornografi
- Violence and Gore
- Perjudian
Sumber : http://mutiaracintaa.blogspot.com/2013/08/pengertian-internet.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar